Fakta Unik tentang orang sunda
Ciri khas sebuah daerah di tentukan oleh orang-orang yang tinggal di daerah tersebut , maka dari itu akan mencerminkan ciri dari daerah tersebut, nah untuk itu pada posting berikut ini saya akan sedikit berbagai mengenai dakta unik tentang orang sunda, dimana ini bisa manjadikan ciri untuk anda supaya dapat mengenali apakah teman anda orag sunda atau bukan. simak informasinya berikut ini.
1. Ramah Tamah dan lemah lembut
sikap ramah tamah tentunya dimiliki oleh setiap orang, bukan hanya dari orang sunda, namun ramah di sini yang membedakan dengan orang dari daerah lain adalah bahwa orang sunda selalu murah senyum , tidak lepas untuk selalu bertanya yang sopan dan santun. selain itu juga memiliki sikap yang lemah lembut , seperti halnya jika bertemu tetangga atau kearabat mereka selalu mengucapkan “neng” jika pada perempuan dan “aa’ jika pada lelaki. dan tentunya ini yang memberikan kesan tersendiri jika anda bertemu degan orang sunda, gaya bahasanya yang enak di dengar tentunya dan sikap mereka menerima tamu dengan ramah tamah dan lemah lembut.
2. Memiliki ketaqwaan yang tinggi
dalam beberapa riset mengenai darah beserta orang di dalamnya menunjukan bahwa orang sunda memiliki nilai keagamaan yang sangat tinggi atau religius, bahkan mereka kebanyakn tidak mau ketinggalan shalat 5 waktu . Selain itu di daerah sunda juga di kenal dengan kota santri dimana letaknya di daerah kabupaten garut, kabupaten Tasik dan lain sbegainya , maka tidak heran kenapa orang sunda ketat agamanya , karena dasarnya juga memang religius dari mulai banyaknya pesantren sampai dengan mendidik anak supaya taat terhadap agama sejak kecil.
3. tidak bis amenyebutkan huruf F
nah ini yang snagat unik dari orang sunda , dimana mereka kebanyakan tidak bisa menyebutkan huruf F kalau sedang berbicara, mereka lebih condong pada huruf P, seperti halnya “fitnah” orang sund akaena tidak bisa menyebutkan huruf F maka menjadi “pitnah” , hal ini sudah berlangsung lama. Banyak orang yang memang tidak tahu asal-usulnya kenapa tidak bisa menyebutkan huruf F ini.
4. kekeluargaan yang tinggi
orang sunda kebanyak tidak suka merantau ini di karenakan kalau dalam bahasa sunda ada istilah “urang sunda mah tara jauh ti kolot” maksudnya adalah bahwa orang sunda tidak suka bepergian jauh seperti halnya merantau , ini di karenakan bahwa orang sunda memiliki ikatan kuat dengan orang tuanya.
5. mencampurkan bahasa
terkadang kalau kita sedang ngobrol dengan orang sunda ,khususnya orang luar sunda misalnya jakarta atau sebagainya sering kah anda mendengar kata “teh” atau “mah” , nah kedua akata ini yang sering ikut muncul dalam setiap perkataan atau percakapan orang sunda, karena bisa dikatakan bahwa kedua kata ini menjadi inti dalam setiap kata yang di ucapkan oleh orang sunda.
Nahsekai dulu artikel kali ini mengenai fakta Unik tentang orang sunda, dimana kita sendiri yang akan menilai tentang hal-hal itu , jadi informasi diatas hanya sekedar sedikit saja tentang orang sunda dan sebenarnya masih banyak lagi yang lainnya.
Related posts:
- Mengenal istilah-istilah unik bahasa sunda
- Tata Bahasa dan Pengucapan dalam Bahasa Sunda
- Percakapan tentang Kurban dalam bahasa sunda
- Bobodoran Sunda : ORANG TERKENAL
- Istilah dan sebutan tempat dalam bahasa sunda